Arsip:

SDG 8: Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi

Job Flourishing dalam Upaya Meningkatkan Produktivitas Kerja Karyawan

Unit Pengembangan Kualitas Manusia (UPKM) Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada (UGM) menggelar talkshow bertajuk “Promoting Employee Flourishing in the Workplace: Strategies for Organizational Well-being” dalam rangkaian acara Temu Mitra 2024, Rabu (7/02). Dosen Fakultas Psikologi UGM, Dr. Rizqi Nur’aini A’yuninnisa, S.Psi., M.Sc., menjadi pembicara pertama yang membahas pentingnya job flourishing untuk mengoptimalkan kinerja karyawan.  read more