Pelatihan Ketrampilan Psikologis Berwawasan Gender
Tim Peneliti Utama:
JE Prawitasari
M. Noor Rochman Hadjam
Ira Paramastri
Neila Ramdhani
Muhana Sofiati Utami
Nida Ul Hasanat
Tina Afiatin
Sofia Retnowati
Nuryati Atamimi
Tujuan Penelitian:
Mengembangkan modul pelatihan Ketrampilan Psikologis Berwawasan Gender
Luaran utama adalah kerjasama pengembangan kurikulum berwawasan gender dengan Akademi Kepolisian Indonesia
Upaya meningkatkan kualitas pelayanan yang diterima masyarakat terutama kaum perempuan melalui petugas-petugas kepolisian merupakan sasaran utama dari program ini. Pencapaian ini dilakukan melalui rangkaian kegiatan yang telah dirancang, di antaranya lokakarya, diskusi kelompok, dan pelatihan.
Pihak terkait yang berperan dalam program ini
1. Bagian Psikologi Klinis Fakultas Psikologi, koordinator dan tim pengembangan modul
2. Alumni Fakultas Psikologi di Kepolisian
3. POLDA DIY
4. AKPOL Semarang
Ide, pemikiran, literatur, dan informasi lain yang berkaitan dengan masalah Gender Sensitivity Curriculum in the area of Police Academic Institution, dapat menghubungi neila_psi@ugm.ac.id