Stres di kalangan siswa semakin menggejala dalam beberapa tahun terakhir. Sebuah studi menunjukkan bahwa bidang akademik menjadi sumber utama stres pada siswa. Dari 4 siswa terdapat 1 siswa yang mengalami stres akademik tinggi.
Liputan/Berita
Survei persepsi tentang ketidaksetaraan yang dilakukan oleh Lembaga Survei Indonesia tahun 2014 menunjukkan 40,6 persen memandang distribusi pendapatan di Indonesia amat tidak setara, 51 persen tidak setara, 6 persen setara dan 1 persen sangat setara.
Selasa (16/07) Center for Public Mental Health (CPMH) Fakultas Psikologi UGM mengadakan seminar dengan tema International Convention on Family Strengthening, mengambil lokasi di gedung A-203 Fakultas Psikologi UGM, acara berlangsung dengan lancar. Acara ini dihadiri kurang lebih 50 orang yang berasal dari berbagai kalangan seperti praktisi, profesional, akademisi, penggiat NGO, bahkan sampai dengan ibu rumah tangga. Acara ini sendiri mengawali acara Konferensi Nasional Pascasarjana yang digelar satu hari berikutnya.
Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada meluluskan 45 sarjana pada wisuda periode III tahun akademik 2018/2019. Jumlah lulusan laki-laki 7 orang dan wanita sebanyak 38 orang. Pelepasan wisudawan bertempat di University Club, Universitas Gadjah Mada setelah prosesi seremonial wisuda di Grha Sabha Pramana UGM (23/05/19).
Psychology Creativity Science Entrepreneurship Fair atau PCSEF telah sukses dilaksanakan pada hari Jum’at dan Sabtu, 23-24 November 2018. Tahun 2018 menjadi tahun pertama pelaksanaan PCSEF dan memiliki tema Psychology in Action untuk menunjukkan berbagai macam karya Psikologi yang terdiri dari bidang penelitian, pengabdian, kewirausahaan, sinematografi, dan start-up.
Setiap tahunnya, 20 November diperingati sebagai Hari Anak Sedunia dan sejak tahun kemarin Nuansa KMP tidak ketinggalan membuat serangkaian acara untuk memperingatinya. Bersama Departemen Pengabdian Masyarakat Lembaga Mahasiswa Psikologi UGM, rangkaian acara dengan kampanye ‘Kembali Kecil’ dilakukan secara online dan offline.
Muslimah Beauty merupakan program kerja terbesar dari Departemen Kemuslimahan KMP (Keluarga Muslim Psikologi) yang dibentuk dengan konsep acara talkshow kemuslimahan. Tahun ini, Muslimah Beauty memasuki tahun keempat pelaksanaan dan telah dilaksanakan pada hari Minggu, 28 Oktober 2018.
Islamic Psychology Learning Forum (IPLF) merupakan sebuah kelompok studi islam yang berfokus untuk mempelajari Psikologi Islam. IPLF berada di bawah naungan KMP (Keluarga Muslim Psikologi) sebagai BSO atau Badan Semi Otonom yang bertujuan untuk berdakwah melalui bidang keilmuan dan ilmiah.
Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Mapres) merupakan ajang yang ditunggu-tunggu oleh para mahasiswa. Acara yang diselenggarakan setiap satu tahun sekali ini bertujuan untuk menggali potensi dan prestasi yang dimiliki oleh mahasiswa khususnya mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada (UGM).
International Summer Course and Convention 2018 telah berjalan dengan sukses selama hampir dua minggu sejak tangal 2-13 Juli 2018. Acara ini terdiri dari dua rangkaian, yaitu International Short Course on Psychology (ISCP) dan International Convention on Depression and Culture yang dilaksanakan di Fakultas Psikologi UGM dan berpusat di ruang G-100.