Zulfikri Khakim, S.Psi., M.Sc., seorang ahli di bidang Neurosains Kognitif, saat ini berkontribusi dalam dunia akademis dan penelitian di Universitas Gadjah Mada. Beliau menyelesaikan pendidikan S1 di Fakultas Psikologi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia, dan melanjutkan pendidikan S2 di bidang Computational and Cognitive Neuroscience di Eötvös Loránd University, Budapest, Hungary.
Arsip: