Kerjasama Penelitian the Ford Foundation-Bagian Psikologi Klinis Fakultas Psikologi UGM

Selasa, 26 Juli 2005 lalu bertempat di auditorium Fakultas Psikologi UGM diselenggarakan presentasi program penelitian dengan tema “Building Awareness of Women’s Reproductive Rights & Health Through A Community-Based Integrated Reproductive Health Program””. Tema ini merupakan payung dari program kerjasama yang melibatkan the Center for Health Policy and Social Studies (CHPSS)